Karya Bakti Kodam XIV/Hasanuddin Peduli Masjid, Koramil Bungoro Bersihkan Masjid Taqwa Samalewa

    Karya Bakti Kodam XIV/Hasanuddin Peduli Masjid, Koramil Bungoro Bersihkan Masjid Taqwa Samalewa
    Koramil Bungoro Bersihkan Masjid Taqwa Samalewa Bungoro

    PANGKEP - Koramil 03/Bungoro bersama Forkompincam dan warga melaksanakan kegiatan karya bakti membersihkan pangkalan Masjid TaQwa yang bertempat di Poros Biringkassi Kelurahan Samalewa , Kecamatan Bungoro, Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan, Senin(28/03/2022).

    Sasaran karya bakti tersebut adalah pembersihan sektor pangkalan Masjid.NURUL MUBIN serta dalam serambi Masjid. “Warga kelihatan semangat dalam kerja bakti hari ini, ada yang mencangkul membersihkan kamar mandi, ada yang mengepel, lap kaca dan ada yang menyapu kemudian sampah — sampah dikumpulkan terus dibakar, ” jelas Danramil.

    Dengan kegiatan ini, Ketua Pengurus Mesjid H. Mansyur, H.S mengharapkan semua masyarakat tetap bersatu dan saling gotong royong serta mempererat tali silaturahmi, hidup bersih, kerukunan dan lingkungan yang kondusif dalam menyambut datangnya bulan Ramadhan. “ Ujarnya”.

    Sementara itu Mayor Inf Muhamad Tahir menyampaikan, “Terima kasih kepada masyarakat yang telah peduli terhadap lingkungan dan kegiatan kegiatan positif yang bertujuan membangun masyarakat. Semoga dengan adanya kegiatan seperti ini, akan lebih memberikan semangat untuk semakin peduli akan pentingnya gotong-royong dalam kebersihan lingkungan, ” tuturnya”. ( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Bunda Paud Nurlita Wulan Purnama Berharap...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Sekolah Indah dan Nyaman, Kepsek...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan
    Kapolda Sulsel dan Ustadz Das'ad Latif Ajak Masyarakat Ciptakan Keamanan dan Ketertiban Lewat Jalan Santai bersama di CPI Makassar
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Pengukuhan Bunda Literasi, Kadis Perpustakaan dan Kearsipan Pangkep Muhiddin: Bangun Masyarakat Literat dan Berdaya Saing
    Ringankan Beban Orang Tua, MYL ARA Pastikan Seragam Sekolah Gratis untuk Semua Siswa Baru
    Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Nicolaus Kunjungi Desa Biring Ere Ajak Tokoh Masyarakat Bersama-Sama Jaga Kamtibmas
    Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada, Kapolsek Bungoro AKP Abdul Haris Bangun Sinergitas dengan PT Daya Cayo Asritama:
    Rayakan Ulang Tahun TNI ke- 79, Dandim 1421/Pangkep Letkol INF Fajar Gelar Syukuran HUT TNI dan Makan Bersama 
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Sabaru, Himbau Pilkada Damai Tahun 2024
    Sambut Peringatan HUT TNI ke 79, Danramil 1421-02 Minasatene Lettu Inf Umar Abeto Gelar Penanaman Pohon di Halaman SMP 3 Minasatene
    Polsek Bungoro Hadir Beri Rasa Aman Pada Giat Hajatan Warga Yang Dihibur Artis KDI
    Peringatan Hari Bumi, DLH Pangkep Tanam 1.000 Pohon
    Kajati Sulsel Leonard Eben Ezer Simanjuntak : Selaku Penasehat Persaja Sulsel dan Ketua Bidang Publikasi Hubungan Masyarakat Persaja Pusat Ikuti Munas Persaja di Bogor
    Banjir Kepung Pangkep, Semen Tonasa Turun Salurkan Bantuan
    Wujudkan Keamanan Lingkungan, Bhabinkamtibmas Polsek Minasatene Sambangi Warga Binaan
    Bersama Warga, Personil Koramil 1421-08/Lk Tangaya Gotong Royong Laksanakan Pembersihan di Mesjid Nurul Muawanah.